Untuk mempercantik tampilan blog banyak para blogger menghias blognya dengan berbagai teknik, salah satunya mengganti bullet image di blogspot, memang biasanya secara default bullet blog kurang menarik, maka dari itu tidak jarang para blogger menggantinya agar kelihatan lebih eksis dan menarik. Tapi untuk mengganti bullet dengan bullet image di blogspot ada pertimbangan yang harus kita gunakan agar nantinya malah menjadi kacau jika salah persepsi.
Dalam postingan kali ini aku akan mencoba share cara mengganti bullet default ke bullet yang lebih menarik dengan menggantinya dengan image lain, untuk detail caranya silahkan simak penjelasan berikut :
- Login ke akun www.blogger.com
- Pilih salah satu blog yang akan di edit, lalu pilih menu Template > Sesuaikan dan tunggu beberapa saat hingga muncul Blogger Template Designer
- Lakukan langkah urut nomor. 1. Pilih Tingkat lanjut. 2. Cari menu Tambahkan CSS dengan menggeser schroll bar kebawah. 3. Copy-paste kan kode berikut didalamnya form Tambahkan CSS Khusus di sisi kanannya. 4. Terapkan ke Blog. 5. Kembali ke Blogger
post ul li {
list-style-image:url('https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh9mn0h2RubQ3gJBK0D5Mo63AP78bMoHcL64tqUAE8PN68vyqUwjYGu4x8ZoipnyNIR5mIKBD6EnQiPkjMSZw5gw7sghZLryy-pBZAaBupyaJI_94njrBqLif93CiLIo-Y1tiIfWHGNrVs/s1600/check.gif');border-bottom:1px solid #ccc;padding:.5em 0 .3em .5em;
}
- Pada script kode yang berwarna merah diatas, bisa kita ganti linknya sesuai dengan image list bullet yang kita punya
Lihat demo disini...!!
Demikian semoga selamat sampai tujuan...
Pengelola Blog
Zainoel Arifin Isa'i
: Penulis Blog. Ketika aku tidak nongkrong di warung kopi atau menyusuri hutan atau juga mendaki gunung, aku sibuk menjadi tukang desain lepas yang bermarkas di sudut kamar belakang rumah di daerah pelosok desa terpencil lereng Gunung Arjuno.
Machfudz Arif
: Teknisi Blog. Pekerjaan sebagai Web and Mobile App Developer yang bermarkas di Lembah Tlogo Krabyaan di sebuah dusun yang dikelilingi perbukitan nan elok dan berudara segar.
Kelihatannya repot, saya nyimak aja, min.....
ReplyDeleteizin share lagi gan ! sukses slalu tuk agan.
ReplyDeletesiip gan,, makasih banyak ya,, nubi ijin nyobain sekalian belajar lah..
ReplyDeletenot work
ReplyDelete