Slide show bisa digunakan untuk menampilkan banyak foto tanpa menyita banyak space, karena foto akan diputar layaknya sebuah video, sehingga lebih menarik dan hemat tempat pada halaman posting blog atau website.
Slide show ini bisa digunakan untuk menampilkan atau memajang foto-foto produk misalnya pada toko online, Sales letter, Mini site dan sejenisnya.
Cara untuk membuat slide show ini sangat mudah, kita tinggal menyiapkan foto yang sudah diupload pada file hosting, seperti Picasa, Photobucket, Flickr, dll. Atau cara yang sederhana kita bisa memanfaatkan posting blogger untuk mengupload dan otomatis gambar kita akan tersimpan pada Picasa.
Langkah membuatnya sebagai berikut;
- Login ke blogger
- Pilih Entri Baru
- Beri judul halaman dan ketik konten artikel
- Pilih mode HTML
- Masukan kode HTML berikut ini:
<script src='http://yourjavascript.com/53816065231/Database5.js' type='text/javascript'></script> <script type="text/javascript" src="http://yourjavascript.com/65160840132/cycle.js"></script> <script type="text/javascript"> $(document).ready(function() { $('#content-slider').cycle({ fx: 'fade' }); }); </script> <style type="text/css"> #content-slider { position: relative; width: 100%; height: 250px; overflow: hidden; margin:0 auto; } #content-slider img { display: block; width: 100%; height: 250px; } </style> <div id="content-slider"> <img src="URL Foto 1" /> <img src="URL Foto 2" /> <img src="URL Foto 3" /> <img src="URL Foto 4" /> </div>
- Ganti URL Foto 1 dengan URL foto yang sudah di upload
- Kita bisa juga menyesuaikan tinggi foto (height) dan lebarnya.
- Kita bisa menambahkan atau menampilkan foto lebih banyak lagi dengan menambahkan kode sama seperti <img src="URL Foto 4" /> dan seterusnya.
- Simpan jika sudah selesai.
Demikian Cara Membuat Slide Show Gambar di Halaman Posting Blogger..
Monggo di sekecaaken...
Pengelola Blog
Zainoel Arifin Isa'i
: Penulis Blog. Ketika aku tidak nongkrong di warung kopi atau menyusuri hutan atau juga mendaki gunung, aku sibuk menjadi tukang desain lepas yang bermarkas di sudut kamar belakang rumah di daerah pelosok desa terpencil lereng Gunung Arjuno.
Machfudz Arif
: Teknisi Blog. Pekerjaan sebagai Web and Mobile App Developer yang bermarkas di Lembah Tlogo Krabyaan di sebuah dusun yang dikelilingi perbukitan nan elok dan berudara segar.
Pertamax
ReplyDeleteTengKyu gan. Coba dulu ya.
mp3Chanel
coba dulu kang
ReplyDeletemampir ke blog ane kang
http://cholisvan.blogspot.com/
izin lagi gan ! sukses slalu tuk agan
ReplyDeletedicopy (y)
ReplyDeleteKalau boleh tanya, slide yang sobat paparkan berat ngak ya loadingnya, sebab jika berat tentu akan menggangu kinerja blog secara keseluruhan. Terima kasih sebelumnya dan salam kenal
ReplyDeletetidak berat..
Deletecara upload photonya gmn ???
Deletemas bisa pesen pake panah ?
ReplyDeletejangan auto pindah gambar sendiri , manual aja pngen pake panah hehe
googling dg kata kunci "jQuery Cycle" sampeyan akan tau banyak tentang slideshow
Deleteklo pake random post gmn ya min....???
ReplyDeletemain main ke blog ane...
TOKO FAST
pakai jquery, cara membuatnya sampeyan googling kata kunci "Kode Random Slide"
Deletepasti aku akan berkunjung, dan terima kasih telah mampir di blog seerhana ini...
tengkyu pencerahannya ...
Deletekeren kayanya kalau di pasang, saya coba dulu gan
ReplyDeletekang.. saya seneng nih gaya slide show nya simpel... kaya yang saya harapin.
ReplyDeleteTapi kalau misal mau ganti foto nya dengan sistem klik (ada tombol geser kanan kiri) bisa gak kang.
Dari tadi nyari scriptnya gak ketemu2 nih... :)
This comment has been removed by the author.
ReplyDeletewow gooooooooood top makasih ya mas triknya. pokonya maknyus lah.
ReplyDeletemantap tipsnya gan. salam sukses selalu.
ReplyDeletenice post mas...bisa dicoba
ReplyDeletebikin load berat tidak ya...tapi bisa diaplikasikan dulu..thx
ReplyDeletecoba kang Tq Infonya
ReplyDeletehttp://www.matarakyat.net/
trims kang
ReplyDeleteninggalin jejak dulu. praktek sukses. thanks banyak gan..
ReplyDeletegan... tolong liahat blog aku dong.. pemula nih.. tolong sarannya ya.. ilhammansis.blogspot.com saya tunggu ya gan...
ReplyDeleteBoleh di coba buat blog saya..
ReplyDeleteDitunggu kunjungan balik untuk smuanya di :
http://miniblogger28.blogspot.com
sukses.. thanx infonya gan..
ReplyDeletewww.jacket27.com
ikut menyimak artikel http://www.belajarcoreldraw.com/2014/03/cara-membuat-slide-show-gambar-di.html . pertama salam kenal dari saya.
ReplyDeletedan salam suksek untuk kita semua para bloger
Ga ada navigasinya ya mas, tombol next dan back gitu?
ReplyDeleteKomentar balik ya :)
Mantap gan, work di ane..
ReplyDeleteTerimakasih sobat, postingan anda cukup membantu dah saya coba di blog saya end berhasil...
ReplyDeletemakasih banyak gan buat ilmunya, snagat bermanfaat.. nice info..
ReplyDeletehttp://goo.gl/4NuXkM
makasih buat agan blog ini, sebelumnya saya mau nanya gan saya berencana membuat gambar detail produk layaknya kaya di L*zada. disitu mereka menampilkan gambar terus disampingnya ada lagi gambar kecil yang apabila diklik atau diarahkan dengan kursur gambarnya akan berganti agan ada rekomendasi ngak atau jika harus gogling kata kunci apa yang saya cari, mohon pencerahnya gan.
ReplyDeletemampir kang http://plafon-dekor.blogspot.com/p/sarung-kursi.html
ReplyDeletemampir kang http://plafon-dekor.blogspot.com/p/sarung-kursi.html
ReplyDeleteMau tanya: kenapa waktu membuat postingan ke-2 dengan script slideshow yang sama pada blog yang bisa slideshow cuma 1 postingan sedangkan yg 1 mati... mohon pencerahannya
ReplyDeleteterimakasih banyak sob, sangat membantu sekali tutorialnya..
ReplyDeleteIni lebih rapih, terima kasih, langsung tkp
ReplyDeleteRancak bana tulisanmu tapi sayang tak seperti yang aku mau
ReplyDeleteCobalah kau buat script otomatis maksudnya gini, slideshow yang bisa menampilkan seluruh album photo aku didalam postingan blogspot hanya dengan 1 link (misal:http://filckr/albumaku)
Jadi nggak kayak script kau bagikan itu Coi, kalau seperti itu tanggan aku bisa kriting Coi jika aku ingin menampilkan 100 gambar.
Kalau kau dah buat script otomatisnya Coi kabari aku
atau kau ada inpo lain kasih tau juo Awak
Salam blogger Coi
kalau cuma itu ma mudah saja, daftar saja di Flickr atau di Picasa, upload foto ente sebanyak ente mau coi dan cari tau juga di situ untuk buat slideshow, copy codenya (embed) tinggal paste di blog, sudah gitu aja slideshow ente sudah terpasang dg jumlah berapapun foto ente, semoga berhasil coi... wkwk
DeleteAssalamu'alaikum... Makasih... dah dicopas... Salam Koperasi
ReplyDeleteijin praktek nih sob moga beres
ReplyDeletewah mantap mas , terimkasih slideshownya jalan
ReplyDeleteMakasih gan, ane coba deh,
ReplyDeleteMampir juga di http://cibanggalanet.blogspot.co.id/
Makasih gan, ane coba deh,
ReplyDeleteMampir juga di http://cibanggalanet.blogspot.co.id/
kok punya ku nggx bisa ya gan tolong penjelasannya...
ReplyDeletepunya yang pake tomob ol navigasinya ga?
ReplyDeleteakhirnya nemu juga, makasih mbah
ReplyDeleteTerima kasih banyak artikelnya, kunjungi kami
ReplyDeleteOk, bagus nih, langsung di praktekin. terimakasih infinya...
ReplyDeleteSalam Blog Pendidikan
Thanks for article~
ReplyDeleteVisit :
ITTELKOM JAKARTA