10 April 2012

Cara Membuat Logo AXIS dengan CorelDRAW


Mas Bro Sekalian pernah tau logo AXIS?... ini merupakan logo unik, tidak ada duanya, kalau sampeyan adalah usaha desain logo cara ini merupakan cara yang ampuh karena kemungkinan kecil desain logo sampeyan akan dibajak orang lain, karena sekali sampeyan desain logo menggunakan cara ini orang lain akan kesulitan untuk meniru desain sampeyan, karena memang sulit menirunya, tapi untuk membuat sesuai dengan kreasi sampeyan sendiri gampang menggunakan CorelDRAW;

Pengen tau caranya? simak langkah-langkah dibawah ini;
1. Buat Kotak;


Arahkan mouse pada Mesh Fill tool;


Hasilnya seperti dibawah ini;


Pada Property Bar > Grid Size isi 5 , 5;


Ini sebagai contoh, beri warna sesuai dengan yang ada pada logo AXIS


Atur dan geser-geser node-node yang ada pada Grid;


Sampai menyerupai logo aslinya;

Hasilnya akan seperti gambar dibawah ini;


Ketik tulisan AXIS cari jenis font yang sesuai aslinya, dan selesailah sudah logo AXIS yang kita kerjakan;

Mudah kan?.. hehe.. tapi orang lain akan sulit untuk menirunya..........


Pengelola Blog

Zainoel Arifin Isa'i : Penulis Blog. Ketika aku tidak nongkrong di warung kopi atau menyusuri hutan atau juga mendaki gunung, aku sibuk menjadi tukang desain lepas yang bermarkas di sudut kamar belakang rumah di daerah pelosok desa terpencil lereng Gunung Arjuno.
Machfudz Arif : Teknisi Blog. Pekerjaan sebagai Web and Mobile App Developer yang bermarkas di Lembah Tlogo Krabyaan di sebuah dusun yang dikelilingi perbukitan nan elok dan berudara segar.

7 comments:

  1. mantap infonya gan di tunggu kunjjungan baliknya http://s7-doddy.blogspot.com/

    ReplyDelete
  2. wiih jadi banyak belajar dari sini, makasih ya masbro.............

    ReplyDelete
  3. hebat banget mbah....like banget semua tulisannya....

    ReplyDelete
  4. Sudah lama saya tidak mengunjungi blog ini. Semakin keren saja :D
    Blogger malang satu ini makin kreatip :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. terima kasih kunjungannya mas.... aku sering mengunjungi blog sampeyan, banyak tutorial di blog ini yang terinspirasi dari blognya mas khususnya tentang coreldraw...

      Delete
  5. Wah sangat bermanfaat sekali. Artikel yang bagus. Kunjungi blog ku ya
    Bamudar - Tutorial Photoshop & Coreldraw


    Jangan lupa postinganku yang terbaru tentang font Bercak Bercak. Berkunjung ya :D

    ReplyDelete
  6. wahh keren yah...
    ternyata bikin logo itu cukup sulit yah..
    ini saya hanya meniru saja sulit, gmn bikin logo sendiri :(

    ReplyDelete

Berkomentarlah yang bijak, iklan/spam langsung dihapus