29 January 2012

Menampilkan Total Postingan dan Total Komentar di Blog

Total Postingan dan Total Komentar disini ditampilkan secara otomatis pada Bog kepunyaan Mas Bro sekalian, caranya cukup mudah yaitu hanya dengan menambahkan sedikit kode JavaScript didalam blog sampeyan untuk bisa melihat berapa banyak postingan dan komentar yang ada pada blog.


Berikut langkah-langkah untuk menampilkan Total Konten/ Postingan dan Total Komentar di Blogger;

Login ke Blogger dengan ID sampeyan
Pilih Rancangan  -->Element Laman
Tambah Gadget --> HTML/Javascript
Tambahkan kode berikut didalamnya

<script style="text/javascript">
function numberOfPosts(json){document.write('Total Konten: <b>' + json.feed.openSearch$totalResults.$t + '</b><br>')}
function numberOfComments(json) {document.write('Total Komentar: <b>' + json.feed.openSearch$totalResults.$t + '</b><br>')}
</script>
<font color="black"><script src="http://namablogsampeyan.blogspot.com/feeds/posts/default?alt=json-in-script&callback=numberOfPosts"></script>
<script src="http://namablogsampeyan.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=numberOfComments"></script></font>

Simpan
    Keterangan !
    1. Sedangkan tulisan yang berwarna merah adalah tulisan yang akan muncul. (Dapat diganti sesuai selera sampeyan)
    2. Tulisan yang berwarna Biru dapat diganti menjadi alamat blog kepunyaan Mas Bro sekalian



    Pengelola Blog

    Zainoel Arifin Isa'i : Penulis Blog. Ketika aku tidak nongkrong di warung kopi atau menyusuri hutan atau juga mendaki gunung, aku sibuk menjadi tukang desain lepas yang bermarkas di sudut kamar belakang rumah di daerah pelosok desa terpencil lereng Gunung Arjuno.
    Machfudz Arif : Teknisi Blog. Pekerjaan sebagai Web and Mobile App Developer yang bermarkas di Lembah Tlogo Krabyaan di sebuah dusun yang dikelilingi perbukitan nan elok dan berudara segar.

    1 comment:

    Berkomentarlah yang bijak, iklan/spam langsung dihapus